Jurnal Review #1 : Impact Of Using Information Technology On Creating A Sustainable Competitive Advantage For Companies (Case Study Golestan Food Companies)

Penulis Jurnal: Ahmad Aslizadeh

Penggunaan Teknologi informasi memaksa organisasi menjadi kecil, mengurangi jumlah karyawan dan tingkat organisasi, mengembangkan komunikasi internal dan eksternal perusahaan, dan mengurangi biaya komunikasi.

Dalam studi ini, dijelaskan bagaimana menggunakan teknologi informasi untuk menciptakan keunggulan kompetitif yang berkelanjutan di perusahaan makanan Golestan. Menurut hasil penelitian, Perusahaan makanan harus memperhatian khususnya pada fitur manajemen termasuk manajemen dan pengetahuan sistem infromasi/teknologi informasi dan juga pendekatan manajemen untuk inovasi menggunakan faktor-faktor yang diketahui mempengaruhi pencapaian keunggulan kompetitif yang berkelanjutan.

Keunggulan kompetitif adalah nilai perusahaan yang ditawarkan kepada pelanggan sehingga nilai tersebut lebih tinggi daripada biaya pelanggan serta berfokus pada strategis dan konsep utama dalam manajemen strategis.

Pada jurnal tersebut dibagi menjadi Hipotesis utama dan Sub-Hipotesis.

Hipotesis Utama: Terdapat hubungan positif dan bermakna antara "penggunaan teknologi informasi" dan "menciptakan keunggulan kompetitif yang berkelanjutan" di perusahaan industri makanan.

Sub-Hipotesis:

Hipotesis 1: Ada hubungan positif dan bermakna antara "fitur organisasi" dan "penggunaan teknologi informasi" di perusahaan industri makanan Golestan.

Hipotesis 2: Ada hubungan positif dan bermakna antara "fitur manajemen" dan "penggunaan teknologi informasi” pada perusahaan industri makanan dari Golestan.

Hipotesis 3: Ada hubungan positif dan bermakna antara “Kondisi teknologi” dan “penggunaan teknologi informasi” di perusahaan industri makanan Golestan.

Hipotesis 4: Ada hubungan positif dan bermakna antara “kapabilitas pemasaran” dan “penggunaan teknologi informasi” Di perusahaan industri makanan Golestan.

Hipotesis 5: Ada hubungan yang positif dan bermakna antara “Kemampuan kewirausahaan” dan “penggunaan teknologi informasi” di perusahaan industri makanan Golestan.


Gambar 1: Model konseptual dari dampak teknologi informasi dalam menciptakan keunggulan kompetitif yang berkelanjutan.


Hasil Penelitian: Untuk pengujian hipotesis penelitian digunakan pemodelan persamaan struktural menggunakan software statistic berupa LISREL.

1. Uji Hipotesis Pertama: Ada hubungan positif antara “fitur organisasi” dan “penggunaan teknologi informasi” di perusahaan industri makanan Golestan. Sebagai hasil penelitian, penerapan IT dengan severity 0,97 dipengaruhi oleh karakteristik organisasi. 


2. Uji Hipotesis Kedua: Ada hubungan positif antara “fitur manajemen” dan “penggunaan teknologi informasi” di perusahaan industri makanan Golestan. Selain itu, aplikasi TI dengan tingkat keparahan 1,11 dipengaruhi oleh karakteristik manajemen. Y = 1,11, T = 6,67

3. Uji Hipotesis Ketiga: Ada hubungan positif antara “Kondisi teknologi” dan “penggunaan teknologi informasi” pada perusahaan industri makanan Golestan. Selain itu, IT aplikasi dengan tingkat keparahan 0.65 dipengaruhi oleh karakteristik manajemen. Y = 0.65, T = 5.11

4. Uji Hipotesis Keempat: Ada hubungan positif antara “kapabilitas pemasaran” dan “penggunaan teknologi informasi” di perusahaan industri makanan Golestan. Seperti gambar 2 aplikasi IT dengan severity 0.65 dipengaruhi oleh karakteristik manajemen. Y = 0,66, T = 2,23

5. Uji Hipotesis Kelima: Ada hubungan positif antara “Kemampuan Kewirausahaan” dan “Penggunaan Teknologi Informasi” pada perusahaan industri makanan Golestan. Disisi lain, penerapan IT dengan severity 0.82 dipengaruhi oleh karakteristik manajemen. Y = 0.82, T = 2.13 

Kesimpulan: Semakin tinggi tingkat adopsi sistem informasi di perusahaan, maka perusahaan mencapai keunggulan kompetitif yang berkelanjutan akan semakin tinggi. dan Menciptakan jaringan komunikasi yang baik dengan sistem informasi terkini untuk memaksimalkan penggunaan aplikasi teknologi informasi juga dapat menjadi agenda para eksekutif bisnis.






Comments

Popular Posts